Selamat Datang Di Blog Saya cadibika-smkn1pwt.blogspot.com

Senin, 22 Oktober 2012

Tingkat Kepramukaan

dalam oraganisasi pramuka ada beberapa tingkat yang di sesuaikan oleh umur, fisik, psikologi, dan kemampuan tiap individu. ada beberapa tingkatan dalam kepramukaan, di antaranya adalah :

1. Pramuka Siaga, untuk tingkat SD/MI sederajat atau yang berusia 7 - 10 tahun dengan SKU sebagai berikut :

Minggu, 21 Oktober 2012

Konverter sandi morse ke kata

Belajar morse

Di  dalam Pramuka ada banyak saekali kode-kode, salah satunya adalah sandi MORSE. Morse adalah kode bahasa untuk memberi sinyal, berkomunikasi, memberi kode rahasia ataupun yang lain. Kode morse bisa kita pakai dengan berbagai cara salah satunya dengan huruf, angka, dan sinyal dengan menggunakan kode titik dan garis yang disusun mewakili karakter tertentu pada alfabet atau sinyal. Penggunaan morse dengan metode sinyal salah satunya dengan menggunakan senter. senter yang di nyalakan lama berarti garis ( - ) dan jika senter di nyalakan hanya sekejap berarti titik ( . ). untuk kode-kode morse bisa di lihat pada gambar di bawah ini :